Selamat Hari Santri


Selamat hari santri (Happy santri Day)  untuk semua santriwan dan santriwati.  seorang santri selalu menjadi sumber inspirasi kekinian bagi masyarakat dan keluarga. seorang santriwati mengaji, sebab Ia menyadari bahwa cantik tidak cukup buat menjadi sosok seorang ibu kelak.  pendidikan pondok pesantren adalah sebuah contoh untuk orang lain untuk mengokohkan pondasi persatuan,  dan santri adalah benteng penjaganya.  santri adalah aset dan kekayaan nasional kata bijak Gus Mus "santri bukan yang mondok saja tapi siapapun yang berakhlak seperti Santri dialah Santri".

"Menjadi santri bukan untuk menjadi Sok suci. menjadi santri bukan agar menjadi manusia yang eksklusif. menjadi santri adalah upaya menjadi manusia sejati dan meneladani Rasulullah Muhammad Selamat hari santri nasional.

" pergi ke Jombang naik sepeda
Kakiku pegal sudah tidak kuat
Di situ aku belajar beragama
Demi bahagia dunia dan akhirat"

saya Nisfatussholikhah kelas XI ips 2

0 Komentar